Beasiswa S2

Tongarewa Scholarship

Beasiswa di New Zealand Dengan Tongarewa Scholarship di Victoria University of Wellington

Dalam mencari beasiswa, selain mencari keuntungan yang besar, Sobat Meddy juga akan melihat kemungkinan tempat beasiswa itu dilaksanakan. Seperti dengan Tongarewa Scholarship, program ini dilaksanakan di Luar Negeri, tepatnya di New Zealand, bagi kamu yang berniat menempuh S1 dan S2.[1] Sebagai lokasi pastinya, Tongarewa Scholarship akan bekerja sama dengan Victoria University of Wellington. Penasaran dengan …

Beasiswa di New Zealand Dengan Tongarewa Scholarship di Victoria University of Wellington Read More »

Beasiswa International Postgraduate Scholarship (IPS) Hong Kong

Kuliah S2 di Hong Kong Tanpa Beban Biaya dengan Beasiswa IPS

Hong Kong merupakan salah satu destinasi populer bagi para pelajar internasional yang ingin melanjutkan pendidikan ke tingkat yang lebih tinggi. Namun, biaya kuliah yang mahal seringkali menjadi kendala. Untungnya, Beasiswa International Postgraduate Scholarship (IPS) bisa membantu sobat Meddy mewujudkan impian kuliah S2 di HK tanpa harus memikirkan biaya kuliah yang mahal.[1] Pastikan Perjalananmu Aman dan …

Kuliah S2 di Hong Kong Tanpa Beban Biaya dengan Beasiswa IPS Read More »

Khalifa University Graduate Scholarship di Uni Emirat Arab

Mimpi Kuliah S2 S3 di Uni Emirat Arab? Ini Dia Beasiswa yang Kamu Butuhkan!

Menuntut ilmu di luar negeri menjadi impian bagi banyak orang, terutama untuk melengkapi pengetahuan dan meningkatkan peluang karier di masa depan. Salah satu negara yang menawarkan peluang studi yang menjanjikan adalah Uni Emirat Arab. Selain memiliki sistem pendidikan yang berkualitas, Uni Emirates Arab juga menjadi salah satu pusat pengembangan teknologi dan inovasi di dunia. Namun, …

Mimpi Kuliah S2 S3 di Uni Emirat Arab? Ini Dia Beasiswa yang Kamu Butuhkan! Read More »

Holland Scholarship Kuliah S1-S2 di Belanda

Cari Beasiswa S1 S2 di Belanda? Holland Scholarship Siap Membantu!

Hai, Sobat Meddy! Belanda merupakan salah satu negara yang sangat diminati sebagai destinasi kuliah oleh mahasiswa internasional. Selain memiliki sistem pendidikan yang terkenal berkualitas tinggi, Belanda juga menawarkan lingkungan belajar yang multikultural dan kondusif. Namun, biaya kuliah di Belanda bisa sangat mahal. Hal ini menjadi kendala bagi banyak mahasiswa internasional. Namun, jangan khawatir! Untuk membantu …

Cari Beasiswa S1 S2 di Belanda? Holland Scholarship Siap Membantu! Read More »

Beasiswa ANU College of Law untuk S2

Raih Impianmu! Dapatkan Beasiswa ANU College of Law International Excellence untuk Kuliah S2 di Australia

ANU atau Australian National University merupakan salah satu universitas terkemuka di Australia yang memberikan kesempatan bagi mahasiswa internasional. Hal ini termasuk mahasiswa Indonesia untuk mendapatkan beasiswa. Beasiswa ini tersedia untuk jenjang S2, khususnya di program Master of Laws (LLM). Sehingga sangat cocok bagi mereka yang ingin mendalami bidang hukum di ANU. Jika sobat Meddy tertarik …

Raih Impianmu! Dapatkan Beasiswa ANU College of Law International Excellence untuk Kuliah S2 di Australia Read More »

Beasiswa GSEP strata 2

Kesempatan beasiswa GSEP, Program Strata 2 Untuk Dalam Negeri atau Luar Negeri

Halo Sobat Meddy! Jika kamu telah menyelesaikan pendidikan Strata 1 (S1) dan bercita-cita untuk mengejar Strata 2 (S2) di dalam atau luar negeri, kami punya kabar baik untukmu! Beasiswa Global Sustainable Electricity Partnership (GSEP) untuk tahun 2023 telah dibuka kembali. Setiap tahunnya, ada 12 kursi beasiswa yang tersedia, dan masing-masing penerima akan mendapat $10.000 per …

Kesempatan beasiswa GSEP, Program Strata 2 Untuk Dalam Negeri atau Luar Negeri Read More »

Beasiswa OKP-LPDP: StuNed Joint Scholarship (S2) 2023 Dibuka!

Siapa sobat Meddy disini yang sudah menyelesaikan S1 dan mau melanjutkan studinya ke S2? Selain persiapan diri untuk kelanjutan studi ke jenjang yang lebih tinggi, ada baiknya untuk kamu mencari tahu beasiswa yang sesuai dan menguntungkan. Dengan beasiswa, nantinya kamu akan mendapat beberapa fasilitas yang memadai untuk kebutuhanmu, seperti pada beasiswa OKP-LPDP: StuNed Joint Scholarship …

Beasiswa OKP-LPDP: StuNed Joint Scholarship (S2) 2023 Dibuka! Read More »

Kuliah di Irlandia

Pemerintah Irlandia 2023 Buka Beasiswa GOI-IES Untuk S2 dan S3, Intip Syarat dan Ketentuannya!

Sobat Meddy, jika kamu sudah menyelesaikan pendidikan S1 dan berencana untuk melanjutkan studi S2 juga S3 di luar negeri, Meddy punya kabar baik nih buat kamu! Saat ini, pemerintah Irlandia sedang membuka program beasiswa Government of Ireland-International Education Scholarships (GOI-IES) 2023, dengan memberikan kesempatan bagi 60 penerima untuk melanjutkan studi S2 dan S3 di luar …

Pemerintah Irlandia 2023 Buka Beasiswa GOI-IES Untuk S2 dan S3, Intip Syarat dan Ketentuannya! Read More »

Beasiswa yang Bisa di coba Berkali-kali

Berkali-kali Ditolak? Coba Lagi dengan 4 Beasiswa Luar Negeri Ini!

Hai sobat Meddy! Banyak orang sepakat bahwa pendidikan adalah hal yang penting. Berhasil mendapatkan beasiswa untuk belajar di luar negeri menjadi hal yang membangggakan. Selain memperoleh pengalaman belajar yang berbeda, mengenal budaya baru, dan memperluas jaringan internasional. Namun, mendapatkan beasiswa luar negeri tidaklah mudah. Dalam artikel ini, Meddy akan merekomendasikan 4 beasiswa luar negeri yang …

Berkali-kali Ditolak? Coba Lagi dengan 4 Beasiswa Luar Negeri Ini! Read More »

University of Sydney

Kuliah di University of Sydney Australia dengan Biaya Terjangkau? Ini Dia Beasiswanya!

Hai sobat Meddy! Bagi banyak orang, pendidikan merupakan investasi yang sangat penting bagi masa depan seseorang. Namun, terkadang biaya kuliah yang mahal menjadi kendala bagi banyak orang dalam mewujudkan cita-citanya. Oleh karena itu, adanya program beasiswa seperti Vice Chancellor’s International Scholarship yang ditawarkan oleh University of Sydney, Australia, dapat menjadi solusi bagi mereka yang ingin …

Kuliah di University of Sydney Australia dengan Biaya Terjangkau? Ini Dia Beasiswanya! Read More »

Scroll to Top