daftar kuliah

Impian Mahasiswa Internasional, Ini 5 Universitas Paling Bergengsi Di Dunia!

Halo Sobat Meddy! Apakah kamu sedang mencari daftar kuliah paling bergengsi di dunia? untuk kamu perjuangkan beasiswanya atau untuk melanjutkan pendidikan disana dengan mandiri, mungkin ini jawabnya. Kamu bisa mengenal sedikit informasi kampus-kampus bergengsi dunia di artikel ini, agar kamu semakin semangat melanjutkan pendidikan. Dan semua universitas bergengsi ini menjadi peradaban pusat keilmuan atau penelitian dengan kualitas terbaiknya, dalam skala nasional maupun internasional. Apa saja daftar kuliah paling bergengsi di dunia? Yuk, simak informasinya di bawah ini.[1]

Program Kuliah

Mendalami Makna Universitas Lebih Jauh, Bukan Hanya Sekedar Tempat Belajar

Sobat Meddy, mungkin kita memahami makna Universitas sama dengan memaknai Sekolah SD, SLTP maupun SLTA pada umumnya. Kita memaknai Kampus tersebut hanya sebagai tempat belajar, tapi kenyataannya tidak demikian. Meskipun secara definisi (akademis), Universitas merupakan lembaga pendidikan tinggi dan tempatnya penelitian, yang ketika sudah lulus diberikan gelar akademis sesuai bidang yang dipelajari.[1]

Begitupun, untuk kamu yang akan lulus SMA/sederajat dan ingin melanjutkan ke jenjang perkuliahan, ada baiknya dalam mendalami makna universitas lebih jauh yang sebenarnya bukan hanya tempat belajar semata, tapi lebih dari itu. Menurut Meddy, makna Universitas lainnya adalah wadah untuk mengembangkan diri dan tempat berproses yang menghubungkan teori dan kenyataan yang menjadi sebagian perjalanan diri.[1]

4 Daftar Kuliah Paling Bergengsi Di Dunia, Mana Kampus Favorit Kamu?

Sobat Meddy, setelah kamu memahami makna universitas versi Meddy dan versi kamu sendiri, ada baiknya kita mengenal apa saja universitas paling bergengsi di dunia. Ini akan menambah

1. Harvard University, Daftar Kuliah Pertama

Nah, urutan universitas paling bergengsi di dunia, yang pertama adalah harvard university. dilansir dari laman resmi Harvard University, Kampus ini sudah berdiri sejak 1636, menjadi Perguruan Tinggi pertama di Amerika. Saat itu John Harvard menjadi donatur yang menyumbangkan setengah dari tanah milikya dan perpusatakaanya yang berisi lebih dari 400 buku ke sekolah.[1]

Kampus di lingkungan Longwood dan Allston di Boston

Dan melalui Pengadilan Agung dan Koloni Teluk, Harvard University didirikan secara resmi. Harvard University sediri terletak di Cambaridge, Massachusetts. Universitas ini juga memiliki kampus yang kuat di lingkungan Longwood dan Allston di Boston. Salah satu orang Indonesia yang berkuliah di Harvard dengan predikat cum laude adalah Marina Kusumawardhani dan Nadhira Afifa, yang profilnya sudah kita bahas sebelumnya. Berikut jurusan yang tersedia di Harvard University, untuk lebih lengkapnya kamu bisa kujungi laman resmi Harvard University ya.[1]

Baca juga : Mengenal Nadhira Nuraini Afifa, Dokter Cantik Lulusan UI dan Harvard University

2. Universitas Oxford

Univeristy Of Oxford merupakan universitas yang juga berhasil menjangkau mahasiswanya sampai ke berbagai dunia. Tujuannya, Kampus ini ingin meningkatkan dampak secara lokal, nasional dan internasional dengan melibatkan seluruh elemen sekitar kampus. Universitas ini hadir dan dapar diakses oleh masyarakat, industri dan profesi. Menurut Meddy, wajar saja kalau universitas ini menjadi Universitas bergengsi di dunia, karena University of Oxford ini juga selalu melakukan pengembangan program baru untuk memenuhi kebutuhan pendidikan di zaman yang berubah.[1]

Peraih Nobel Perdamaian

Ada juga aktivis sekaligus peraih nobel perdamaian, Malal Yousafzai yang lulus dari kampus ini dan gelar sarjana Filosofi, Politik, dan Ekonomi. Untuk jurusan yang tersedia, Kamu bisa cek di laman resmi University Of Oxford ya. 

3. Stanford University, Daftar Kuliah dari Universitas Swasta

Yang ketiga adalah tempatnya Maudy Ayunda berkuliah, yaitu Stanford University. Dahulu kampus ini bernama Leland Stanford Junior University, yang merupakan universitas swasta yang teletak kira-kira 60 Kilometer di tenggara San Francisco dan kira-kira 30 km di timur laut San Jose di wilayah Kabupaten Santa Clara yang belum diresmikan sebagai kota. Saat ini Stanford University  yang merupakan lembaga pendidikan Internasional sudah terdiri dari 7 sekolah dan 18 lembaga interdisipliner dengan lebih dari 16.000 siswa, 2100 fakultas. Untuk informasi jurusan yang tersedia di kampus ini, kunjungi laman resmi Stanford University ya.[1]

Daftar Kuliah

4. Massachusetts Institute of Technology

Nah, kalau ini adalah tempat belajarnya Mas Belva Devara si CEO Ruangguru. Massachusetts Institute of Technology merupakan institusi riset swasta yang berlokasi di kota Cambridge tepat di seberang Sungai Charles dari distrik Bay di Boston, Amerika Serikat. Massachusetts Institute of Technology memiliki 5 kampus dan 1 progarm kerjasama dengan World Hole Oceanographic Institution (WHOI) sehingga jika ditotalkan terdiri dari 32 departemen yang dikhususkan pada bidang Sains dan Teknologi.[1]

Profesionalisme yang Tinggi

Kampus ini menekankan bahwa kompetensi profesional dapat diraih melalui pengajaran dan melakukan penelitian yang fokus perhatiannya pada masalah yang ada di dunia nyata. Dengan dasar tersebut, beliau akhirnya mengembangkan pengajaran laboratorium. Hingga saat ini, Massachusetts Institute Of Technology  telah dikenal sebagai salah satu lembaga pendidikan kelas dunia.[1]

5. Cambridge University

Cambridge University merupakan kampus tertua kedua di Inggris, dan palinng ketat di Britania Raya. Kampus ini mengukir sejarah bersama Oxford University yang diantaranya sering disebut Oxbridge. Tidak main-main, untuk masuk kampus Cambridge ini juga persyaratannya cukup ketat, tapi tenang saja kamu bisa masuk Cambridge University dengan memperjuangkan beasiswa yang ada loh, misalnya di Indonesia ada beasiswa LPDP 2022.[1]

Baca juga : Cek Sekarang! Beasiswa Kuliah Gratis S1 di Oxford & Cambridge

6. California Institute of Technology

Nah, Siapa Sobat Meddy yang punya cita-cita untuk mendalami teknologi di Amerika khususnya California? mungkin Meddy bisa rekomendasikan kampus swasta ini yang terbuka untuk laki-laki dan perempuan. Oh ya, kampus ini termasuk kampus yang terkemuka dalam riset kelas dunia loh.

7. University of Indonesia, Daftar Kuliah Terbaik dari Indonesia

Terakhir Universitas Bergengsi Di Dunia ke 7 versi Mediamaz Scholar adalah Universitas Indonesia. Kampus ini selain maju dalam riset perkembangan dunia, kita juga patut berbangga karena di Universitas Indonesia terdapat Perpustakaan Terbesar Se-Asia Tenggara. Untuk bisa masuk UI pun nggak sembarang, perlu perjuangan hebat dan lebih keras karena termasuk seleksi yang ketat. Meskipun begitu, Universitas Indonesia tetap menjadi kampus impian bagi mahasiswa Indonesia.[1]

Nah, Demikian informasi tentang Universitas Paling Bergengsi Di Dunia. Sebenarnya semua kampus adalah baik untuk kita menimba ilmu, tergantung bagaimana kita memperjuangkan semua itu. Semoga setelah Sobat Meddy membaca artikel ini, kamu semakin semangat untuk melanjutkan pendidikan. Yuk, persiapkan diri kamu dari sekarang ya. Semoga sukses![1]

Layanan Beasiswa

Jadi, Apa Yang Bisa Meddy Bantu?

Jadi, tenang saja kalau kamu masih bingung untuk urus persiapan semua dokumennya, kamu bisa hubungi konsultan Meddy untuk gabung Program Kelas Persiapan Luar Negeri yang Tersebar di 20 Negara, konsultasi beasiswa, Kelas TOEFL IBT & ITPIELTS, dan TOEIC di Mediamaz Scholar. Nggak hanya itu, ada juga pelayanan terbaik lainnya dengan jaminan harga termurah se-Indonesia seperti Jasa Penerjemah TersumpahJasa TranslatorJasa Proofreading, dan Jasa SKCK. Yuk, langsung hubungi kami by WhatsApp atau DM Ke Instagram @Mediamazscholar. Thanks ya Sob!

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top